You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 45 Angkutan Ditertibkan Sudin Hubtran Jaksel
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

45 Angkutan Umum di Jl TB Simatupang Ditertibkan

Petugas Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan menggelar razia terhadap angkutan umum yang memutar balik di perempatan TB Simatupang, tepatnya di depan Gedung FedEx, Kelurahan Pondok Pinang, Kebayoran Lama, Selasa (24/11). Hasilnya sebanyak 45 angkutan umum terjaring razia.

Kenapa harus takut kalau surat-surat lengkap

"Kenapa harus takut kalau surat-surat lengkap. Yang mutar balik itu kebanyakan kir-nya mati," kata Hamsin (40), sopir mikrolet rute Petukangan-Lebak Bulus.

Kepala Seksi Pengawasan dan Pengendalian Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan, Slamet Dahlan mengatakan, tercatat ada 45 angkutan umum yang ditertibkan dalam razia tersebut.

40 Angkutan Umum di Pondok Labu Ditindak

"Ada 45 kendaraan dirazia, enam dikandangi," ujar Slamet.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1238 personTiyo Surya Sakti
  2. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1187 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1041 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye940 personTiyo Surya Sakti
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye940 personDessy Suciati